
Judul : Pertanian Inovatif
Penulis:
Herlina Mega Puspitasari, S.P., M.Sc.
Edi Paryanto, S.P., M.Agr.
Aulia Adillah, S.P., M.Sc.
Anditya Gilang Rizky P, S.P., M.P.
Dewi Nawang Suprihatin, S.P., M.P.
Didik Suryadi, S.E., M.Si.
Desain Cover : Jaka Susila
Layout isi : Eka Syam Aji
Foto cover : Freepik, Vecteezy, pixabay
Preliminary : i – x
Halaman Isi : 1-120
Ukuran Buku : 17,5 x 25 cm
Cetakan Pertama, Februari 2025
ISBN : Dalam Proses Pengajuan Perpusnas
Sinopsis:
Buku ini bertujuan untuk memberikan pemahaman dan keterampilan praktis dalam mengaplikasikan teknologi dan metode terbaru di bidang pertanian. Di tengah tantangan global yang terus berkembang, sektor pertanian memegang peranan penting dalam memenuhi kebutuhan pangan, meningkatkan kesejahteraan petani, dan menjaga keberlanjutan lingkungan. Pentingnya inovasi dalam pertanian tidak bisa diragukan lagi. Dengan penerapan teknologi yang tepat, sektor ini dapat berkembang secara signifikan. Oleh karena itu, buku ini dirancang untuk memperkenalkan berbagai konsep, praktik, dan solusi teknologi yang dapat meningkatkan produktivitas pertanian, mengurangi kerugian pasca-panen, serta mempromosikan pertanian yang ramah lingkungan.